Saking hafalnya dengan kebiasaan saya menimbun voucher diskon, setiap mudik adek pasti selalu nanya "lagi ada diskonan apa, Mbak?" --" Kebetulan sewaktu adek mudik terakhir kemarin, saya lagi punya diskonan Sambel Cobek, sebuah restoran
serba pedas di kawasan Palagan. Awalnya diskonan ini saya simpan untuk makan-makan keluarga dalam rangka ultah Mama, tapi karena Mama itu moody dan tiba-tiba males diajak makan keluar, diskon ini jadi menganggur cukup lama. Berangkatlah saya ke restoran ini bersama adek dan seorang kakak sepupu yang lagi maen di rumah. Berkat kakak sepupu saya ini, saya jadi tahu jalan tikus baru dari rumah menuju Palagan. Lumayan sebagai pengetahuan tambahan menghadapi jalanan Jogja yang makin macet.
FOOD
#1
Yang di atas ini dua porsi. Nasinya pulen dan wangiii. Per porsinya nggak terlalu banyak
#2
Enak banget, tapi juga mahal bangeeet. Masak satu udang 9.000-an, huhu...
#3
Ini uenaaak bangeet. Kayak tom yum, tapi nggak terlalu nyegrak. Ideal dimakan saat hujan. Nyammm~
DRINK
#1
Rasanya kayak... teh.
#2
Makanis merupakan kepanjangan dari madu dan kayu manis. Minuman ini enak deh. Biasanya kan kayu
manis bersifat menghangatkan, tapi ini kok dibikin es. Jadinya rasanya eksotis :9
#3
LOVE
- Pindang ikan patin!
- Es makanis
- Waitress-nya baik deh. Kami datang bertiga, cuma pesan dua nasi, awalnya dikasih dua piring, tapi langsung ditawari piring tambahan.
- Tempatnya luas
HATE
- Porsinya kecil, jatuhnya kemahalan
- Ngasih gula nggak kira-kira :(
RATING
3/5
REVISIT?
Maybe | Pas ujan-ujan ke sini makan pindang, yumm~
FACT
- Lokasi: Jl. Palagan Tentara Pelajar km 7,2, No.44
- Jam operasional: Setiap hari pkl 11.00--01.00 WIB
- Pajak: - | Parkir: -
- Phone: (0274) 436 1033
(diskon.com) |
FOOD
#1
Nasi Putih - 8.000 IDR (4/5) |
#2
Udang Goreng Tepung - 27.500 IDR (4/5) |
#3
Pindang Ikan Patin - 15.000 IDR (4/5) |
DRINK
#1
Teh Manis Panas - 4.000 IDR (3/5) |
#2
Es Makanis - 7.500 IDR (4/5) |
#3
Jahe Susu -
7.000 IDR (2/5) |
Sebenarnya enak, tapi gulanya buanyaak banget, bikin eneg.
MENU
LOVE
- Pindang ikan patin!
- Es makanis
- Waitress-nya baik deh. Kami datang bertiga, cuma pesan dua nasi, awalnya dikasih dua piring, tapi langsung ditawari piring tambahan.
- Tempatnya luas
HATE
- Porsinya kecil, jatuhnya kemahalan
- Ngasih gula nggak kira-kira :(
RATING
3/5
REVISIT?
Maybe | Pas ujan-ujan ke sini makan pindang, yumm~
FACT
- Lokasi: Jl. Palagan Tentara Pelajar km 7,2, No.44
- Jam operasional: Setiap hari pkl 11.00--01.00 WIB
- Pajak: - | Parkir: -
- Phone: (0274) 436 1033
No comments:
Post a Comment